Skip to main content

7 Keuntungn Tinggal di Kota Kecil

Siapa bilang tempat tinggal paling nyaman adalah kota modern. Meski mempunyai segudang fasilitas yang lengkap dan canggih, tapi Anda mungkin tidak bisa menemukan ketenangan di sana.

 

Jalanan yang selalu padat merayap, kemacetan, polusi, merupakan resiko tinggal di kota besar.  Hal tersebut tidak dirasakan jika Anda tinggal di kota kecil. Simak tujuh keuntungan tinggal di kota kecil berikut ini.

1. Melihat bintang

Jika Anda kembali ke masa kecil Anda, ketika hidup tidak sepadat sekarang, Anda mungkin cukup beruntung untuk melihat langit yang luas dengan hamparan bintang. Di kota kecil Anda masih mendapatkan pemandangan ini.


2. Tidak macet


Berbeda dengan kota besar yang penuh dengan kendaraan, di kota kecil Anda akan merasakan keleluasaan karena sedikitnya alat transportasi. Anda tak perlu khawatir macet atau kehabisan lahan parkir. 


3. Udara segar

Salah satu kelebihan hidup di kota kecil adalah udara segar. Kota besar menjadi penuh polusi karena banyaknya jumlah kendaraan, banyaknya pabrik dan permukiman. Hal ini yang menyebabkan udara kotor dan tidak segar.

4. Tenang

Bunyi klakson atau suara kendaraan sangat minim di kota kecil. Sehingga kehidupan Anda akan tenang tanpa suara tersebut atau hiruk pikuk seperti di kota. Pikiran jauh lebih tenang karena tidak ada kebisingan di sekitar tempat tinggal Anda.


5. Rasa kebersamaan tinggi

Keuntungan tinggal di kota kecil adalah masyarakatnya yang mempunyai rasa kebersamaan. Mereka mempunyai rasa persaudaraan yang erat. Maka tak heran jika Anda sedang mempunyai acara, para tetangga langsung ikut turun tangan tanpa diminta. Hal tersebut sudah jarang ditemukan di kota. 



6. Hidup lebih sederhana

Hidup sederhana di kota kecil tentu peluang untuk terganggu juga makin kecil. Tidak ada mal atau restoran besar dan segala hal yang berbau glamor atau hedonis. Anda bisa melakukan banyak kegiatan berkualitas seperti menjahit, mengajak anjing Anda berjalan-jalan, dan meluangkan waktu bersama anak. Anak-anak juga bisa kembali pada permainan tradisional. 

 

7. Semua orang mengetahui Anda

Karena lingkungan dan luas daerah yang kecil, otomatis Anda mudah dikenal oleh para tetangga. Di kota kecil, penting untuk menjaga tali silaturahmi, sehingga Anda akan mengenal warga di sana. Tentu hal itu tidak dirasakan di kota besar. Orang yang tinggal di kota besar umumnya sibuk dengan pekerjaan masing-masing sampai tak mengenal tetangga kanan atau kirinya.


sumber 

Comments

Popular posts from this blog

10 Kisah Pesepak Bola Dunia Yang Beragama Islam

Menjadi minoritas bukanlah sesuatu yang mudah, apalagi jika itu terkait keyakinan. Dibutuhkan ketahanan mental, keyakinan yang kuat serta kemampuan beradaptasi yang ekstra untuk tetap eksis sebagai minoritas. Itulah kira-kira tantangan yang dihadapi oleh para pemain bola Muslim di kancah persepakbolaan Eropa. Dalam beberapa momentum, misalnya yang paling mencolok saat Ramadhan, mereka dituntut untuk tetap menjadi Muslim sejati sekaligus professional di lapangan. Bayangkan, mereka harus berpuasa sambil bertanding bola. 1.Samir Nasri Terbiasa untuk membaca surat Al-Fatihah sebelum pertandingan. Hal ini dilakukannya baik di tingkat klub bersama Arsenal atau ketika berada di timnas Prancis. Namun, untuk puasa Ramadhan, Nasri tidak berani melakukannya. Mengingat jadwal Premier League yang padat plus puasa yang jatuh pada musim panas, Nasri memilih untuk tidak melaksanakan rukun Islam yang wajib bagi umat Islam yang mampu melakukannya ini. 2.Mesut Ozil Warga negara Jer

10 Artis Hollywood Paling Montok

Artis Hollywood selalu menjadi perhatian publik. Mulai dari kehidupan pribadinya sampai keindahan tubuhnya. Artis - artis Dibawah ini memang sudah tidak muda namun inilah 10 Artis Hollywood Paling Montok dari era 80an  sampai sekarang. 1. Lynda Carter (38-D) 2. Jennifer Connelly (34-D)   3. Christina Hendricks (38-DDD) 4. Laetitia Casta 5. Shannon Elizabeth (36-D) 6.  Jessica Simpson (34-D) 7. Carmen Electra (36-D) 8. Holly Madison (36-D) 9. Deborah Caprioglio (38-D) 1o.  Kat Dennings (34-D)             http://inulmontok.blogspot.com/2012/06/10-artis-hollywood-yang-memiliki.html

Perbedaan Lady Diana dan Kate Middleton

Dalam hitungan hari, pernikahan Pangeran William dengan Kate Middleton akan dilangsungkan. Tampaknya, Kate belum bisa menikmati masa tenang, sebab masyarakat masih saja membandingkan sosoknya dengan mendiang Lady Diana. Banyak yang berspekulasi pernikahan Pangeran William dan Kate akan langgeng ketimbang pernikahan Pangeran Charles dan Putri Diana. Benarkah? Berikut beberapa perbedaan mencolok antara Kate Middleton dan Lady Diana, seperti dikutip dari Your Tango. Pengumuman pertunangan Pangeran Charles dan Diana tidak begitu mengenal satu sama lain saat mengumumkan pertunangan, karena jalinan cinta mereka tergolong singkat. Ketika menjawab pertanyaan, Diana tampak malu dan jauh dari Charles. Keduanya juga kaku dan terlalu membentengi diri sebagai pasangan yang sedang dimabuk cinta. Berbeda dengan Kate dan William, keduanya tampak nyaman satu sama lain. Saat wawancara, Kate terlihat sebagai pribadi yang senang bicara, keduanya juga tidak berhenti tersenyum dan dapat saling menyimak jawa