Skip to main content

10 Batu Paling Mahal di Dunia


Beberapa batu di dunia ini emiliki nilai yang sangat tinggi. Sehingga tidak heran bila para ahli masih selalu mengexplore isi perut bumi untuk menemukan jenis-jenis batu baru yang tentu saja memiliki nilai yang sangat tinggi. Masih ingat cerita Flinstone? dimana pada jaman itu manusia mengenakan batu untuk terlihat lebih menarik. Sama seperti sekarang. Manusia saat ini tetap menggunakan batu - batu berharga untuk dapat terlihat menarik.
 
Berikut ini adalah 10 batu termahal di dunia:
 
1 JADEITE
 
 
 
 
Batu yang sempat menjadi misteri selama beberapa tahun ini memiliki nilai lebih dari USD 3 juta per karat. Sehingga tidak heran bila pada tahun 1997 lalu di Hongkong terjual sebuah kalung dengan untaian batu Jadeite seharga USD 9,3 juta
 
 
2. RED DIAMOND
 
 
 
 
Hingga saat ini hanya terdapat sangat sedikit batu berlian merah di dunia. Tidak heran bila harga batu jenis ini mencapai USD 2,5 juta per karat
 
 
3. SERENDIBITE
 
 
 
 
Batu yang ditemukan di Srilanka ini terdiri dari 3 jenis, yaitu: 0,35 karat, 0,55 karat, dan 0,56 karat. Harga batu ini mencapai USD 2 juta per karatnya
 
 
4. BLUE GARNET
 
 
 
 
Garnet merupakan salah satu jenis batu berharga yang mengandung banyak warna, seperti: merah, oranye, kuning, hijau, dll. Harga batu ini mencapai USD 1,5 juta per karatnya
 
 
5. PAINITE
 
 
 
 
Batu ini dipercaya sebagai batu paling langka di dunia. Harga dari jenis batu ini mencapai USD 60.000 per karatnya
 
 
6. GRANDIDIERITE
 
 
 
 
Batu yang ditemukan di Madagaskar pada tahun 2000 ini bernilai seharga USD 50.000 per 0,5 karat
 
 
7. MUSGRAVITE
 
 
 
 
Harga dari jenis batu ini adalah USD 35.000 per karat. Ini merukan jenis batu berharga terbaru yang ditemuka di dunia ini
 
 
8. RED BERYL EMERALD
 
 
 
 
Batu yang ditemukan di sebuah pegunungan di Utah dan juga pernah dilaporkan ditemukan di daerah Mexiko ini memiliki harga USD 10.000 per karatnya
 
 
9. BLACK OPAL
 
 
 
 
Australia merupakan negara penghasil batu opal terbesar di dunia karena lebih dari 95% batu opal yang ditemukan disana termasuk sebagai batu berharga. Harga dari batu ini mencapai USD 2.355 per karat
 
 
10. JEREMEJEVITE
 
 
 
 
Batu tak berwarna ini berasal dari Namibia. Harga dari batu ini mencapai USD 2.000 per karatnya

Comments

Popular posts from this blog

10 Merek Laptop Kualitas Terbaik 2013

Arena-muda.blogspot.com  -  Daftar Top 10 Brand / Merek Laptop Terbaik 2013 Seperti yang kita ketahui bahwa ada sangat banyak merek laptop yang beredar di pasaran, dan beberapa yang merajai pasar indonesia di antaranya adalah laptop dengan merek  Asus, Acer, Toshiba dan Lenovo . Namun yang akan kita bahas di sini bukanlah merek terpopuler di indonesia melainkan merek dengan kualitas terbaik di dunia, dan berikut ini adalah daftar  10 Brand / Merek Laptop dengan kualitas terbaik di tahun 2013 : 10. Micro-Star International   Micro-Star International di kenal juga dengan nama MSI dan merupakan salah satu merek yang mulai meredup sinarnya belakangan ini. MSI telah memproduksi perangkat keras komputer, notebook dan laptop sejak 1986 dan merupakan salah satu produsen IT terbesar di dunia. Sekarang MSI tidak memiliki banyak model laptop seperti pesaing lainnya, tetapi produk laptop dari MSI masih tetap menjadi salah satu yang terbaik terutama untuk...

10 Negara dengan Wanita Tercantik di Dunia

10 Negara dengan Wanita Tercantik di Dunia  - Setiap negara di dunia memiliki wanita dengan pesona dan kecantikannya masing-masing, hal tersebut lah yang membuat wanita itu unik karna keanekaragamannya. 10 wanita tercantik ini dilakukan berdasarkan survey oleh majalah  Traveller's Digest Magazine.  Survey dilakukan berdasarkan : 1.Kualitas dari wanita 2.Jumlah Ratio Perbandingan dengan Pria 3.Kemudahan dan Keramahan berbincang dengan Wanita berikut merupakan 10 negara dengan wanita tercantik di dunia :   10. Canada Montreal Merupakan kota di kanada dengan orang-orangnya yang ramah. Kanada juga merupakan rumah bagi universitas dan perguruan-perguruan tinggi, beserta dengan wanita-wanita yang memiliki minat mode atau fashion tinggi. Kanada juga merupakan negara dengan kebudayaan Multicultural.   9. India Anda cukup pergi ke daerah Kasmir Valley, Kerala, Punjab atau Kolkata, maka anda akan menemukan banyak wanita cantik di india. India...

10 Bandara Paling Menakutkan di Dunia

Bandara merupakan tempat lepas landas dan mendaratnya pesawat biasa cuaca burk selalu menjadi halangan bagi para pilot untuk lepas landas dan pendaratan pesawat namun ternyata ada bandara di dunia ini yang cukup extrem bagi para pilot untuk melakukan lepas landas dan pendaratan pesawat kamu mau tahu bandara apa aja itu simak berikut ini. 1. Bandara Paro, Bhutan Dikelilingi oleh puncak Himalaya yang menjulang tinggi, Paro adalah salah satu bandara dunia yang paling menantang bagi pilot. Faktanya, saat ini hanya delapan pilot di dunia yang disertifikasi untuk bisa mendarat di bandara ini. Terletak di lembah yang dalam, mendarat di bandara ini mengharuskan para pilot ‘bernegosiasi’ dengan serangkaian gunung, turun dengan cepat, kemudian berbelok curam ke kiri segera sebelum mendarat. 2. Bandara Matekane, Lesotho Terletak di pegunungan tinggi, lepas landas maupun mendarat di ujung Matekane yang tingginya 2.000 kaki butuh keahlian luar biasa dari pilot. Prosesnya aka...