Skip to main content

8 Fakta Dari Kata MERDEKA

 

17 Agustus 1945-17 Agustus 2013
DIRGAHAYU RI yang ke-68

MERDEKA!!! MERDEKA!!! Itulah kata-kata yang seringkali kita ucapkan dalam rangka merayakan hari jadi Negara ini, tapi apakah di antara anda sudah ada yang mengetahui asal usul kata"MERDEKA" itu sendiri? Siapa yang mempopulerkannya? Dan apa saja hal-hal menarik lainnya?
  • "MERDEKA" berarti bebas, berasal dari bahasa sansakerta "Maharddhika" yang memiliki makna kekayaan, kemakmuran dan kekuasaan.
  • Dalam KBBI kata"MERDEKA" tertulis sebagai berikut, mer·de·ka /merdéka/ a 1 bebas (dr perhambaan, penjajahan, dsb); berdiri sendiri: sejak proklamasi tanggal 17 Agustus 1945 itu, bangsa kita sudah --; 2 tidak terkena atau lepas dr tuntutan: -- dr tuntutan penjara seumur hidup;3 tidak terikat, tidak bergantung kpd orang atau pihak tertentu; leluasa: majalah mingguan --; boleh berbuat dng --;
  • "MERDEKA" adalah kata penyemangat yang di populerkan Bung Karno untuk menggerakkan semangat juang bangsa ini dalam mengusir penjajah asing.
  • Hebatnya kata "MERDEKA" juga sampai di pakai oleh Malaysia dan Singapura untuk mengusir Penjajah Inggris.
  • "MERDEKA ATAU MATI" Semboyan ini di ucapkan oleh Bung Tomo dalam pidato pada peristiwa 10 November.
Kita toendjoekkan bahwa kita adalah benar-benar orang jang ingin merdeka.
Dan oentoek kita, saoedara-saoedara, lebih baik kita hantjur leboer daripada tidak merdeka.
Sembojan kita tetap: MERDEKA atau MATI.
  • Surat kabar yang pertama berani menyatakan INDONESIA MERDEKA sesaat setelah Proklamasi adalah SOEARA ASIA dan TJAHAJA.

  • INDONESIA MERDEKA pada tanggal 17 Agustus 1945, tetapi Belanda menganggap kemerdekaan Indonesia baru terjadi pada 27 Desember 1949. Belanda mau mengakui Indonesia merdeka tahun 1945 baru pada 16 Agustus 2005 lalu.
  • dan yang terakhir, MERDEKA-nya Indonesia bukanlah hasil hadiah dari Belanda, Sekutu, atau pun Jepang! Indonesia Merdeka karena sebuah perjuangan! Indonesia Merdeka berkat tetes darah dan keringat seluruh rakyat Indonesia yang di sertai Rahmat Tuhan yang Maha Esa!!!


-Marilah kita tundukkan kepala mengenang jasa para pahlawan yang telah mendahului kita, mari kita bersegera mengisi kemerdekaan ini sebaik mungkin, jangan sampai kita sia-siakan Bung!!-


Comments

Popular posts from this blog

10 Merek Laptop Kualitas Terbaik 2013

Arena-muda.blogspot.com  -  Daftar Top 10 Brand / Merek Laptop Terbaik 2013 Seperti yang kita ketahui bahwa ada sangat banyak merek laptop yang beredar di pasaran, dan beberapa yang merajai pasar indonesia di antaranya adalah laptop dengan merek  Asus, Acer, Toshiba dan Lenovo . Namun yang akan kita bahas di sini bukanlah merek terpopuler di indonesia melainkan merek dengan kualitas terbaik di dunia, dan berikut ini adalah daftar  10 Brand / Merek Laptop dengan kualitas terbaik di tahun 2013 : 10. Micro-Star International   Micro-Star International di kenal juga dengan nama MSI dan merupakan salah satu merek yang mulai meredup sinarnya belakangan ini. MSI telah memproduksi perangkat keras komputer, notebook dan laptop sejak 1986 dan merupakan salah satu produsen IT terbesar di dunia. Sekarang MSI tidak memiliki banyak model laptop seperti pesaing lainnya, tetapi produk laptop dari MSI masih tetap menjadi salah satu yang terbaik terutama untuk...

7 Kota di Dunia Yang Ramah Perempuan

Melihat kasus-kasus kekerasan dan pelecehan yang melibatkan perempuan di beberapa negara membuat para perempuan takut untuk berwisata di negara-negara yang tidak melindungi hak perempuan secara fokus. Banyak wisatawan perempuan mempertimbangkan apakah negara tujuan wisata mereka memberikan keamanan dan kenyamanan bagi kaumnya. Mereka tidak ingin menjadi salah satu korban pelecehan yang paling parah yakni berujung pembunuhan seperti yang sedang marak terjadi di India akhir-akhir ini. Melihat angka kejahatan terhadap perempuan di Indonesia semakin banyak sebaiknya Indonesia juga harus banyak belajar dari beberapa negara yang ramah perempuan. Berikut ini adalah beberapa negara yang menjamin keamanan dan kenyamanan kaum perempuan baik itu warga negaranya sendiri ataupun para wisatawan perempuan: Munich, Jerman Di kota ini banyak dijumpai transportasi umum yang disediakan khusus untuk perempuan. Negara ini sangat menjamin keamanan para pekerja perempuan meski mereka harus pula...

10 Bandara Paling Menakutkan di Dunia

Bandara merupakan tempat lepas landas dan mendaratnya pesawat biasa cuaca burk selalu menjadi halangan bagi para pilot untuk lepas landas dan pendaratan pesawat namun ternyata ada bandara di dunia ini yang cukup extrem bagi para pilot untuk melakukan lepas landas dan pendaratan pesawat kamu mau tahu bandara apa aja itu simak berikut ini. 1. Bandara Paro, Bhutan Dikelilingi oleh puncak Himalaya yang menjulang tinggi, Paro adalah salah satu bandara dunia yang paling menantang bagi pilot. Faktanya, saat ini hanya delapan pilot di dunia yang disertifikasi untuk bisa mendarat di bandara ini. Terletak di lembah yang dalam, mendarat di bandara ini mengharuskan para pilot ‘bernegosiasi’ dengan serangkaian gunung, turun dengan cepat, kemudian berbelok curam ke kiri segera sebelum mendarat. 2. Bandara Matekane, Lesotho Terletak di pegunungan tinggi, lepas landas maupun mendarat di ujung Matekane yang tingginya 2.000 kaki butuh keahlian luar biasa dari pilot. Prosesnya aka...